Bulan Bhakti TNI Polri Bersih-Bersih Masjid Baitul Amal di Talango Sumenep

    Bulan Bhakti TNI Polri Bersih-Bersih Masjid Baitul Amal di Talango Sumenep

    SUMENEP – Puluhan personel TNI-Polri dikerahkan membersihkan masjid Baitul Amal di wilayah Kecamatan Talango. Hal itu dilakukan dalam rangka Bulan Bhakti TNI-Polri.

    Terlihat keakraban dan keharmonisan anggota TNI Koramil 02/Kalianget Kodim 0827/Sumenep bersama personel Polsek Talango dan warga masyarakat sedang melakukan bersih-bersih bagian dalam dan  halaman masjid Baitul Amal.

    Kegiatan karya bakti pembersihan dilakukan di masjid Baitul Amal wilayah Kecamatan Talango, Kabupaten Sumenep. Jum'at (02/02/2024).

    Danpos Ramil Talango  Serma Hariyanto mengungkapkan, kegiatan ini untuk membangun sinergitas TNI-Polri bersama masyarakat serta dalam bentuk menjaga kebersihan dan kenyamanan tempat ibadah.

    Kita bersama sama membersihkan bagian luar dan dalam Masjid Baitul Amal hingga kamar mandi dan tempat wudhu, jadi kalau bersihkan terlihat nyaman di pandang karena kebersihan adalah sebagian dari iman, ” tutupnya.

    sumenep
    Achmad Sarjono

    Achmad Sarjono

    Artikel Sebelumnya

    TNI Bantu Warga Ambunten Pelihara Tanaman...

    Artikel Berikutnya

    TNI Polri di Batang Batang Kerja Bakti Bersih-Bersih...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Tim K-9 Polda Jateng Berhasil Temukan Jenazah Bayi 5 Bulan yang Tertimbun Tanah Longsor
    Brimob Bergerak Bantu Evakuasi Korban Banjir dan Longsor di Jateng
    Polri Komitmen Jaga Perdamaian dan Pembangunan di Papua
    Babinsa Kodim Lamongan Kawal Pelaksanaan Vaksinasi PMK untuk Ternak

    Ikuti Kami