Babinsa Koramil 0827/07 Guluk-Guluk Kawal  Vaksinasi Di Ponpes Ainul Falah

    Babinsa Koramil 0827/07 Guluk-Guluk Kawal  Vaksinasi Di Ponpes Ainul Falah

    SUMENEP - Dalam rangka mensukseskan program pemerintah dalam mencegah dan mempercepat penanganan Covid-19, Babinsa Koramil 0827/07 Guluk-Guluk Sertu Marko bersama Bhabinkamtibmas, mendampingi pelaksanaan Vaksinasi Covid-19 yang diselenggarakan di Pondok Pesanteren Ainul Falah Desa Bakeong, Kecamatan Guluk-Guluk, Kabupaten Sumenep, Senin (10/01/2022).

    Dalam kegiatan vaksinasi ini, Sertu Marko menyampaikan informasi-informasi terkait tujuan, manfaat serta persiapan pelaksanaan vaksinasi sesuai dengan data dan fakta, agar tidak terjadi salah persepsi dimasyarakat.

    Dirinya juga menegaskan sebagai pemahaman bahwa vaksin bukanlah obat, vaksin merupakan upaya pencegahan Covid-19. “Jadi tetap harus berpedoman utama protokol kesehatan, tetap dengan konsep 5M (Memakai masker, Mencuci tangan, Menjaga jarak, Menghindari kerumunan dan Mengurangi mobilitas) demi keselamatan bersama, ” ujarnya.

    Lebih lanjut, Sertu Marko menyampaikan bahwa pemberian sosisalisasi perlu dilakukan terutama tentang vaksin Covid-19, dengan tujuan agar tidak takut dengan berita yang tidak benar tentang vaksin, serta agar lebih siap dan mantap dengan vaksinasi ini, tutupnya.

    KODIM 0827 SUMENEP

    KODIM 0827 SUMENEP

    Artikel Sebelumnya

    Akibat Hujan Deras, Pohon Tumbang di Jalan...

    Artikel Berikutnya

    Dandim 0827/Sumenep Jalin Silaturahmi dengan...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Berkas P21, Oknum Anggota DPRD Sumenep Tersandung Kasus Narkoba, Dilimpahkan ke Kejaksaan
    Lanud Sultan Hasanuddin Gelar Doa Bersama Jelang HUT Koopsudnas
    Polisi Buka Posko Pelayanan untuk Warga Korban Kebakaran di Kemayoran
    Dittipidsiber Tangkap Pelaku Deepfake Presiden Prabowo dan Pejabat Negara Lainnya

    Ikuti Kami